Di bagian ini Anda bisa menceritakan sedikit tentang latar belakang atau alasan Anda membuat kelas online ini. Anda bisa juga menceritakan seputar perjalanan Anda sebagai mentor sehingga memutuskan untuk membuat kelas online ini.


Subheading 1 (Masalah Terbesar yang Dirasakan Peserta Anda)

Pada bagian ini Anda sebagai mentor bisa menceritakan apa saja masalah-masalah yang biasanya dirasakan oleh peserta Anda. Ceritakan masalah-masalah murid Anda yang bisa diselesaikan dengan belajar di kelas online Anda. Mulai dari masalah paling besar & paling sering dirasakan oleh peserta Anda.


Subheading 2 (Keuntungan Terbesar yang Bisa Peserta Anda Dapatkan)

Pada bagian ini Anda sebagai mentor bisa menceritakan apa saja benefit dari belajar di kelas/webinar Anda. Ceritakan benefit, goal, impian atau cita-cita yang bisa diinginkan oleh peserta Anda. Buat mereka menjadi semakin yakin untuk belajar di kelas/webinar anda.


Subheading 3 (Social Proof / Bukti Sosial)

Di bagian ini, Anda bisa mendeskripsikan berapa banyak orang yang sudah Anda bantu. Berapa banyak perusahaan yang mungkin pernah mengundang Anda. Anda bisa juga mencantumkan quotes-quotes dari orang terkenal. Anda bisa menggunakan Statistik yang mendukung keberhasilan Anda. Lalu Anda bisa juga mencantumkan logo-logo populer yang pernah meliput Anda untuk menaikan authority Anda.


Untuk Design Poster Kayak Gini Pake CANVA.COM Aja!

FACEBOOK-INSTAGRAM-KILLER-ADS-1

Bright-Yellow-Father-s-Day-Bingo-Instagram-Story-2


Tentang Mentor

  • 3 Kelas
  • Dimas Lesmana

    Dimas Satya Lesmana (Dee Lesmana) adalah seorang entrepreneur dan penulis buku best seller berjudul"Design Your Own Life". Buku tersebut awalnya dia jual secara internasional di Amazon.com dalam format bahasa Inggris dengan judul "Hacking God. Design Your Own Life", namun kemudian diterjemahkan kedalam bahasa Indonesia dan saat ini dipasarkan secara online dan secara offline melalui toko buku Gramedia. Saat ini semua hasil penjualan buku tersebut dia donasikan untuk kemanusiaan.

    Kelas online ini dibuat sebagai wadah bagi para Life Designer untuk bisa merancang kehidupannya sendiri. Kebanyakan orang saat ini hidup tanpa mengetahui apa tujuan hidup, apa visi, apa misi serta apa goals-goals mereka dalam hidup. Akibatnya kebanyakan dari orang-orang awam (seperti Anda) seringkali merasa hampa dalam menjalani hidup karena mereka tidak tahu arah tujuan dan apa makna hidup mereka. Apakah Anda adalah salah satunya? 

    Rp499.000
    Rp150.000
    150000 499000
    Daftar